Lava panas dari Gunung Sinabung menghantam pepohonan dilihat dari desa Berastepu, Karo, Sumatra Utara, Rabu (8/1). REUTERS/Beawiharta
Berawal dari gagasan teman-teman Guild of Enthusiast untuk berbuat sesuatu demi saudara-saudara yang terdampak langsung letusan Sinabung, maka disusunlah rencana "Kepedulian Sosial untuk Sinabung" yang akan melibatkan seluruh Sub Forum Kaskus (kalaupun tidak semua, sebagian besar).
Trit ini dibuat sebagai pusat kordinasi mencakup pelaporan dana dan bentuk aktivitas setiap Sub Forum dalam menggalang bantuan bagi saudara-saudara terdampak letusan Sinabung.
Kontak utama di daerah Sinabung adalah Abang Pubiclover a.k.a Ryoma. List akan ditambahkan seiring pembaruan dan perbaikan trit ini.
Thread Induk
Thread pusat regional Regional Profesional Medan
APA YANG BISA KITA SUMBANGKAN UNTUK SAUDARA-SAUDARA DI WILAYAH TERDAMPAK SINABUNG?
Berdasarkan informasi lapangan, yang dibutuhkan adalah:
Kebutuhan Logistik :
Waiting List
Quote:Alamat pengiriman barang barang:
A/N:
Abdi Marihot Marbun
Jln. Setia Luhur No.58
(Toko Dian Putri, seberang masjid Amaliah)
Kel. Dwikora
Kec. Medan Helvetia 20123
Rekening Donasi
BCA : 8250036435 a/n Zulhendry Zulfa
Mohon transfer dengan tambahan nominal Rp 93 misalnya Rp 50.093 untuk memudahkan identifikasi. dan setelah transfer, harap sms TS di 082163040188 atau bisa invite pin : 73D844E4 untuk konfirmasi.
Quote:Catatan Tambahan
Penyaluran bantuan dibagi menjadi 2 windows.
Pertama dilangsungkan tanggal 27-30 Januari 2014
Kedua dilangsungkan hingga tanggal 14 Februari 2014
Tapi periode penggalangan tidak terputus sampai disini saja
Forum yang berpartisipasi dan dikordinir oleh masing - masing enthusiast :
==================================================
Utk para relawan spy bisa hadir hari sabtu
mw membahas teknis dan rncana kberangkatan ke sinabung
Sumber :http://www.kaskus.co.id/thread/52d4c0fb38cb17a82f8b462c