Home » » Ternyata 5 Menu Sehat Ini Berbahaya Gan

Ternyata 5 Menu Sehat Ini Berbahaya Gan







Budayakan komen yamg bermutu setelah membaca


Banyak orang mulai memilih-milih makanan demi alasan kesehatan. Tak hanya itu, terkadang orang juga sengaja menyantap makanan tertentu saja untuk menjaga penampilan. Menu-menu alternatif seperti roti dan buah menjadi jalan keluar bagi mereka yang ingin menerapkan pola hidup sehat.

Tapi tahukah, di antara banyak menu sehat yang ditawarkan, beberapa di antaranya menipu konsumen. Mereka punya efek buruk yang sama dengan makanan berlemak kadar tunggu. Menu-menu di bawah ini bahkan menjadi menu favorit bagi banyak orang. Penasaran Gan? Simak ulasannya berikut ini:

Spoilerfor Pertama:
Quote: 1. Roti putih

Roti putih dikonsumsi sebagai makanan pokok di bebera negara. Kenyataannya, roti ini tak menyumbang nutrisi apa pun bagi tubuh. Kebalikannya, roti putih mengandung banyak gula dan tetap tak bisa mengenyangkan pemakannya.

Ganti roti putih dengan roti gandung yang lebih kaya serat jika memungkinkan. Di Amerika, banyak orang mulai mengganti roti putih mereka dengan tortillas.


Spoilerfor Kedua:
Quote: 2. Sumber protein

Tubuh memerlukan asupan protein setiap harinya. Bahan makanan paling populer dan mudah didapat untuk sumber protein adalah daging ayam. Bahayanya, kebanyakan orang malah mengolahnya menjadi ayam goreng. Semua orang tahu bahwa segala makanan yang digoreng pastilah lezat namun berbahaya bagi kesehatan.

Ayam dapat dimasak dengan dikukus atau dipanggang. Gorengan memang enak, tapi waspadalah terhadap tekanan darah dan tingkat kolesterolmu.


Spoilerfor Ketiga:
Quote: 3. Salad dengan saus krim

Orang cenderung beralih ke salad saat mereka memutuskan untuk makan makanan sehat. Salad memang bernutrisi karena tersusun atas sayuran, buah, dan bahan rendah kalori lainnya. Akan tetapi jarang orang memperhatikan saus salad yang mereka konsumsi. Bahan krim yang ada dalam saus salad ternyata mengandung banyak lemak dan kalori. Sedikit saus saja bisa mengandung lebih banyak kalori dibandingkan dengan seisi mangkuk salad.

Kini banyak orang mengonsumsi saus berbahan minyak sayur. Selain ringan untuk pencernaan, saus yang satu ini punya kalori yang lebih sedikit.


Spoilerfor Keempat:
Quote: 4. Nasi putih

Di beberapa negara Asia, khususnya Indonesia, nasi putih menjadi menu yang tak bisa dipisahkan dengan pola konsumsi masyarakatnya. Banyak yang mengira bahwa nasi adalah makanan sehat, tapi kenyataannya, nasi membuat tubuh menyimpan lemat ketika tak dibutuhkan. Selain karbohidrat, tak ada lagi kandungan gizi yang dipunyai nasi.

Banyak orang sekarang beralih ke beras merah karena lebih banyak mengandung vitamin dan nutrisi. Dan lagi beras merah membuat orang tahan kenyang lebih lama.


Spoilerfor Kelima:
Quote: 5. Sirup Jagung

Hingga saat ini masih banyak diperdebatkan tentang penggunaan sirup jagung sebagai pengganti gula karena kadar kalorinya yang rendah. Nyatanya sirup jagung dapat membuat seseorang mengalami pertambahan berat secara cepat. Dan lagi seseorang yang mengonsumsi sirup jagung lebih besar kemungkinannya untuk makan makanan manis yang lain. Semua orang tahu bahwa makananan manis dapat menyebabkan diabetes jika dimakan secara berlebihan.

Pakar medis lantas menyarankan penggunaan buah sebagai untuk pengganti gula.

Jadi berhati-hatilah dalam memilih makanan gan

Sekian thread dari ane, mudah-mudahan bisa bermanfaat
Kurang lebihnya ane mohon maaf

SUMBER

Quote:Mampir ke thread ane yang lain:

10 Tips dan Nasihat Agar Menjadi Orang Yang Sukses

[TIPS] 5 Cara Hadapi Rekan Kerja Yang Menyebalkan

Jauhi 7 jenis teman ini agar Anda tidak sakit hati!

10 Klub Sepak Bola Paling Kaya Raya Tahun 2013

7 Kota Terkaya Di Dunia (Apakah kota Agan termasuk salah satunya?)

10 Penyakit Mematikan Beserta Pencegahannya

Tempat-Tempat Terindah Di Asia Yang Keberadaannya Terancam

6 Aksi Hewan Penyelamat Manusia Dari Kematian

Karya-Karya Spektakuler Yang Pernah Dirancang Manusia

5 Merk Indonesia Yang Mendunia

8 Foto Gokil Disaat para Pria Tanpa Sengaja Bermesraan Dalam Pertandingan

(WOW) PEKERJAAN-PEKERJAAN INI TERGOLONG SANTAI TAPI GAJINYA MANTAP GAN

10 Cara Bagaimana Dunia Akan Kiamat

Kata-Kata Aneh Dan Konyol Dari Para Tokoh Dunia


Sumber :http://www.kaskus.co.id/thread/5232fd0ff8ca17324b000009

Hosting

Hosting
Hosting

TryOut AAMAI

Hosting Idwebhost

Hosting Idwebhost
Hosting Handal Indonesia

Belajar Matematika SD

Popular Posts

Arsip Kaskus HT

 
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger