Spoiler for cek repost
aman gan
Quote:pernah ga sih gan dikibulin sama pesulap dengan aksinya yang wah itu katanya
padahal kalo ente pelajari itu sebenernya ada trik dibelakangnya yang berhubungan dengan pelajaran, fisika tepatnya
sekarang mari tanpa basa basi kita simak gimana caranya pesulap itu ngibulin kita
1. Panah Terbalik
Quote:Spoiler for videonya
Spoiler for caranyaBahan dan Alat :
- Air
- Gelas Kaca
- Kertas
- Spidol
Caranya :
terus sandarin di mana aja terserah
Spoiler for penjelasanDengan air di dalamnya, gelas kaca akan bertindak seperti lensa cembung (bagian tengah lebih tebal dari tepi) yang menghasilkan bayangan gambar yang terbalik bila dilihat pada jarak di luar titik fokusnya
2. Pepper and Soap
Quote:Spoiler for videonya
Spoiler for caranyaBahan dan Alat :
- Air
- Mangkuk / Baskom
- Lada secukupnya aja
- Sabun (bisa sabun cuci piring)
Caranya :
Spoiler for penjelasanSaat jari agan yang telah diberikan sabun cair dicelupkan ke dalam air lada tadi maka akan terlihat lada menjauh dari jari. Kenapa? Itu dikarenakan adanya perubahan tegangan permukaan air. Ketika jari yang bersabun disentuh ke air lada maka tegangan permukaan air menurun. Saat tegangan permukaan air turun, air menyebar dan membawa bubuk lada ke tepi piring air secara merata.
3. Wiski dan Air Anti Gravitasi
Quote:Spoiler for videonya
Spoiler for caranyaBahan dan Alat :
- Air
- Wiski
- Gelas 2 buah
- Kartu Remi 1 buah / Kartu yang agak tebelan
Caranya :
Spoiler for penjelasanHal ini bisa terjadi karena wiski yang mengandung alkohol 40%, yang kepadatannya (density) lebih rendah dari air biasa.
Saat kartu digeser dan membuat celah kecil, air merembes meski tidak terlihat. Wiski yang lebih ringan dipaksa "ditendang" keluar ke gelas di atasnya.
4. Balon Fire Proof
Quote:Spoiler for videonya
Spoiler for caranyaBahan dan Alat :
- Air
- Balon, boleh lebih dari 1
- Lilin / korek juga bisa
- Pemompa balon / mau make mulut juga boleh biar mesra
Caranya :
*Mau cobain yang ga diisi air boleh, caranya tinggal tiup balonnya iket terus nyalain lilin dan taroh balon di atas lilin / korek. Hasilnya pasti ... bedain sama yang udah make air nanti
Spoiler for penjelasanSebenernya ini berhubungan sama pelajaran kita waktu di SMP tentang azas black, semoga masih pada inget
Jadi suhu panas yang diberikan oleh api akan diserap oleh air yang ada di dalam balon sehingga suhu menjadi seimbang.
5. Air Terjun Laser
Quote:Spoiler for videonya
Spoiler for caranyaBahan dan Alat :
- Air
- Botol Plastik Bekas
- Laser
Caranya :
Spoiler for penjelasanlasernya itu gelombang/ cahaya dan air itu bening. Karena bening air punya daya pantul yang tinggi, jadi saat laser di tembak ke situ warna air jadi sama dengan warna laser karena si laser di pantulkan dengan air
6. Glow In The Dark Water
Quote:Spoiler for videonya
Spoiler for caranyaBahan dan Alat :
- Air Tonik
- Lampu Ultra violet
- Botol Plastik Bekas
Caranya :
Spoiler for penjelasanAir tonic (tonic water) mengandung bahan yang disebut fosfor. Bahan ini memiliki sifat phosphorescence, yaitu sifat yang dapat menyerap radiasi dan mengeluarkannya kembali dalam beberapa saat.
7. Anti Gravity Water
Quote:Spoiler for videonya
Spoiler for caranyaBahan dan Alat :
- Air
- Botol Bekas
- Tutup botol (Coca Cola, Sprite, dsb)
- Obeng
- Tusuk Gigi
- Karet
Caranya :
Spoiler for penjelasanSaat botol dibalik, sesungguhnya tekanan udara luar mendorong lingkaran platik yang didapat dari tutup botol itu sehingga air tetap berada di tempatnya
8. Instant Freeze
Quote:Spoiler for videonya
Spoiler for caranyaBahan dan Alat :
- Air Mineral yang masih baru
- Es Batu
Caranya :
Spoiler for penjelasanair yang dalam kondisi 0 derajat celcius itu adalah kondisi setimbang antara fase pada (es) dan fase cair. Kalau di berikan goncangan air nya maka kesetimbangan airnya jadi bergeser ke kesetimbangan es
kalo mau liat cuplikan semua video nya klik aja!
oke gan mulai sekarang jangan lagi ketipu sama trik2 para pesulap itu
kita udah semakin besar, dan seharusnya ga terjebak dalam tipuan sang pesulap itu
dengan belajar fisika seharusnya kita tau bagaimana itu bisa terjadi,
selamat mencoba
Quote:High Quality Comment
Quote:Original Posted By wiorestia âº
IPA membuat semuanya terasa lebih sederhana, dan masuk akaaal.. Quote:Original Posted By boorhunt âº
Keren gan...
The Power Of Water
Quote:SPECIAL THANKS FOR:
1,2,3,4,5,6,7
Quote:
Thread Ini Didukung Oleh
Klik Banner Untuk Mengunjungi Markas Kami
Sumber :http://www.kaskus.co.id/thread/538008428f07e7235f8b45d7