Home » » Festival-Festival Dunia yang Keren dan Legendaris

Festival-Festival Dunia yang Keren dan Legendaris

Quote:


Salam sejahtera gan.




Quote:
Di antara banyak festival yang ada di dunia ini, ada beberapa festival yang cukup keren dan melegenda. Ada yang warna-warni, ada yang seru, ada yang memukau

Spoiler for Liat-liat foto, sembari dengerin lagu2 ini:







Silakan menikmati dan semoga menginspirasi.


Quote:
Quote:
1. Holi (Festival of Colours), Hindu World
Spoiler for Festival 1






Pada festival ini, orang-orang saling menaburkan bubuk berwarna. Pada gambar ke 3, mereka menaburkan bubuknya ke atas. Seru Ya?


Quote:
2. Winter Light Festival - Kuwana City, Japan
Spoiler for Festival 2



Festival ini biasa diadakan di Nabana No Sato botanical garden. Lampu LED yang digunakan pada festival ni mencapai 7 juta lampu.


Quote:
3. Carnevale - Venice, Italy
Spoiler for Festival 3



Festival ini diadakan untuk merayakan kemenangan Republic of Venice atas serbuan penjajahan pada abad 17.


Quote:
4.Up Helly Aa Fire Festival - Shetland, Scotland
Spoiler for Festival 4



Festival api nih gan. Pada akhir festival, orang melemparkan obor-obor mereka ke arah kapal yang telah dibuat sebelumnya.


Quote:
5. La Tomatina - Buñol, Spain
Spoiler for Festival 5



Festival saling lempar tomat ini dimulai pada tahun 1945. Mungkin karena saking serunya, festival ini menjadi cukup terkenal dan melegenda.


Quote:
6. Albuquerque International Balloon Festival - USA
Spoiler for Festival 6



Festival ini dipercaya sebagai festival balon udara paing besar di dunia. Sekitar 750 balon udara turut menyemarakkan festival ini.


Quote:
7. Lantern Festivals - Asia
Spoiler for Festival 7



Festival lampion ini diadakan setiap hari ke-15 pada bulan pertama di kalender lunisolar. Pada akhir malam, ribuan lampion diterbangkan. Kek di film Tangled yah.


Quote:
8. The Sapporo Snow Festival - Japan
Spoiler for Festival 8



Festival ini adalah festival patung salju terbesar, diadakan setiap bulan Februari.


Quote:
9. Elephant Festival - Jaipur, India
Spoiler for Festival 9



Gajah merupakan hewan suci di India. Festival gajah ini diadakan setiap bulan Maret.


Quote:
10. Electric Forest Music Festival - Rothbury, Michigan
Spoiler for Festival 10



Festival musik yang berlangsung selama empat hari ini diadakan pada bulan Juni. Hasil dananya digunakan untuk keperluan charity,


Quote:
11. Cascamorras - Spain
Spoiler for Festival 11



Kalo ini festival perang cat item gan.


Quote:
12. International Sand Sculpture Festival - Portugal
Spoiler for Festival 12



Festival ini merupakan festival patung pasir terbesar dunia.



Keren2 dan seru2 kan.

Ada yang mau nambahin?


Quote:Mungkin itu dulu ya gan. Semoga dapat menghibur.



Spoiler for Sumber
Sumber


Thread ane yang lain:
Film-FIlm Dengan Judul Paling Pendek
Film-Film Dengan Judul Terpanjang HT
9 Perjalanan Kereta Paling Keren di Dunia
Foto Pergantian Waktu yang Keren Abis

Sumber :http://www.kaskus.co.id/thread/542c72bc138b463d028b4568

Hosting

Hosting
Hosting

TryOut AAMAI

Hosting Idwebhost

Hosting Idwebhost
Hosting Handal Indonesia

Belajar Matematika SD

Popular Posts

Arsip Kaskus HT

 
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger